Puncak Ogal-Agil, singgasana doa untuk Ibunda

Ini Kisahku di Hari Ibu

Puncak Ogal-Agil, singgasana doa untuk Ibunda
Puncak Ogal-Agil, singgasana doa untuk Ibunda

Saya belum pernah riset serius sebelumnya. Tentang, berapa persen orang yang pernah bernostalgia tentang perjalanan yang pernah dilaluinya. Sekecil apapun kadar nostalgia tersebut. Tapi, rasanya setiap orang pasti pernah bernostalgia bukan? Walau hanya sekejap, merangkai puing memori yang diingat atau untuk diceritakan kembali.

Termasuk saya.

Lanjutkan membaca “Ini Kisahku di Hari Ibu”